Tari Ramayana Menutup Rangkaian Acara HUT ke-35 SMAN 1 Lendah

Tari kolosal ramayana yang dilakoni oleh para siswa SMAN 1 Lendah berlangsung meriah (20/11), hal ini sebagai wujud dan bukti jika siswa-siswi SMAN 1 lendah menghargai pula seni tradisional. Dalam memeriahkan HUT yang ke-35 SMAN 1 Lendah, dilaksanakan rangkaian acara diantaranya; turnamen volley antar instansi, futsal, jalan sehat, pengajian, donor darah dan ditutup dengan pelaksanaan upacara, dilanjutkan pemotongan tumpeng oleh Bapak Drs. Didik Asmiarto, M.Pd.Si. selaku kepala SMAN 1 Lendah. Pada usia yang menginjak 35 tahun, diharapkan SMAN 1 Lendah dapat bersaing dan berprestasi di tingkat daerah maupun nasional.

https://photos.app.goo.gl/2wWzo1JBbURRUWsR6

 

https://photos.app.goo.gl/5bUT9dEm36LAiPQJ7

 

https://photos.app.goo.gl/Xw1L5zSQuzqdEwpA6

 

 

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama